Friday, February 27, 2015

Untold Story

Hari hari menuju pulang ke rumah yang sesunggguhnya.. sejujurnya aku merasa sedih, namun juga bahagia. Sedih karena harus meninggalkan kota indah ini – yogyakarta dengan orang-orang manis di dalamnya. Dengan seseorang yang entah membuatku nyaman berada di sini. Dan ingin terus di sini. Tapi aku juga merasa bahaia karena bisa bertemu dengan teman lama dan orang-orang lama yang sebelumnya pernah mengisi...

Saturday, February 14, 2015

PLAYLIST: Eddy Kim – My Love

Aku baru saja medengarkan lagu ini lewat playlist-ku. Ku dengarkan lagu itu dengan seksama. Mulai dari intro-nya saja aku sudah tertarik. Lalu ku coba memutar lagu itu sampai akhir. Memang bagus. Meskipun sedikit berirama mellow, tapi tetap ada sentuhan drum yang membuat lagu satu ini terdengar istimewa...